
PT. SINERGI SUKSES MAKMUR adalah sebuah perusahaan IT yang memfokuskan diri pada jasa pengembangan aplikasi. Mulai berdiri sejak tahun 2003 dengan layanan utama yaitu pengembangan aplikasi dan SCADA System.
Dengan berjalanya waktu dan banyaknya pelanggan yang kami tangani menjadikan ” SINERGI AutoTouch ” semakin lebih solid dan lebih profesional didalam melayani pelanggannya.Didukung oleh para tenaga ahli yang sangat berpengalaman membuat...